Cara Bypass FRP Infinix Note 30 (X6833B / X6711) Tanpa PC

Lupa akun google setelah melakukan reset pabrik adalah masalah yang cukup sering terjadi pada smartphone android seperti ponsel Infinix Note 30.

Untuk melewati verifikasi akun google yang lupa email tersebut, kita perlu tahu gimana cara bypass FRP di HP Infinix Note 30 agar hp bisa digunakan lagi.

Sebagai informasi saja, bahwa semua HP Android termasuk Infinix Note 30 sudah dilengkapi dengan fitur keamanan FRP (Factory Reset Protection).

Fitur FRP ini berfungsi untuk mengunci HP Infinix Note 30 setelah direset ulang ke pengaturan pabrik.

Agar bisa membuka kunci FRP, pengguna harus melakukan verifikasi identitas dengan login menggunakan akun google yang sebelumnya sudah tersinkron di HP Infinix Note 30.

Jika masih ingat kata sandi dan email akun google nya sih gak masalah ya, karena tinggal login doang dan masalah beres.

Tapi yang jadi masalah disini adalah lupa akun google yang tersinkron di HP, sehingga pengguna tidak bisa membuka HP miliknya. Hal ini sering terjadi dalam kasus HP Infinix Note 30 lupa sandi kunci layar.

Cara Bypass FRP Infinix Note 30 (X6833B / X6711) Tanpa PC

Yah namanya juga manusia bro, pasti ada salah dan lupa.

Nah, buat kamu yang juga mengalami masalah seperti ini, maka jangan khawatir karena dalam artikel ini akan dijelaskan solusinya, yaitu dengan bypass FRP untuk menghapus akun google di HP Infinix Note 30 tersebut.

Cara Bypass FRP di Infinix Note 30, Tanpa PC

Agar lebih mudah diikuti, tutorialnya saya sajikan dalam bentuk video. Tapi sebelum itu, pastikan kamu sudah menyiapkan HP kedua untuk mendownload file apk bypass FRP nya.

Selanjutnya silahkan lihat tutorialnya di bawah ini.

Disclaimer: Tutorial dan Video di bawah ini hanya untuk tujuan edukasi & pembelajaran. Tutorial di bawah ini hanya boleh diterapkan pada HP Samsung milik sendiri.

Credit: youtube.com/@sainazeemtech

Demikianlah tutorial tentang Cara Bypass FRP di HP Infinix Note 30 yang lupa akun google. Semoga bermanfaat.

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *